PISANG BOLEN PUFF PASTRY
PISANG BOLEN PUFF PASTRY
De Ingredients:
1 Pack Puff Pastry (siap pakai merk Edo)
5 pcs Pisang Lilin ( potong sesuai selera)
Coklat Potong
Olesan:
1 pcs Kuning Telur + 1 sdm Susu Kental Manis
Taburan :
Keju Cheddar Parut dan Chocolate Chips
De Eksekusi:
Panggang pisang diatas teflon kedua sisinya. Sisihkan.
Tipiskan puff pastry sheet sedikit saja secara perlahan. Lalu potong menjadi 16 bagian.
Ambil 1 bagian kulit, letakkan pisang dan coklat pada tengahnya. Lalu lipat (seperti gambar), lakukan sampai habis.
Susun diatas loyang (diberi baking paper). Oles bagian atas dengan olesan dan taburan.
Panggang dengan suhu 180°c- 200°C ( kalau dengan otang api kompor besar) selama kurleb 30-40min. Setelah golden brown, matang, angkat dan tiriskan. Siap sajikan.